Minggu, 21 Oktober 2012

Data Flow Diagram


Data Flow Diagram atau DFD adalah serangkaian proses yang saling berhubungan satu sama lain dengan alur data baik secara manual maupun komputerisasi. DFD berbentuk sebuah diagram. DFD dibuat dengan tujuan sebagai alat bantu dalam menggambarkan atau menjelaskan sistem yang sedang berjalan logis. Dalam penggunaannya, DFD sangat membantu para pengguna untuk memahami sistem logika yang terstruktur dan jelas.

Bentuk dasar dari DFD:
Image
Dibawah ini adalah contoh dari DFD:
Image
Image

Image
sumber :http://safrilblog.wordpress.com/2012/10/15/data-flow-diagram-softskill/

1 komentar:

  1. kita juga punya nih jurnal mengenai data flow diagram DFD, silahkan dikunjungi dan dibaca , berikut linknya
    http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/6040/1/pp.pdf
    semoga bermanfaat yaa :)

    Balas

    BalasHapus